Teknik Dasar Pencak Silat
Untuk menjadi seorang yang mahir atau ahli dalam ilmu pencak silat, hal tersebut membutuhkan waktu yang relatif lama dan juga latihan yang berkesinambungan. Tetapi tidak menutup kemungkinan untuk kita belajar teknik dasar dalam pencak silat. Hal ini dapat bermanfaat untuk menjaga diri ketika suatu saat dibutuhkan? Teknik dasar pencak silat Nah, jika kita bicara mengenai teknik dasar pencak silat. Sebenarnya ada 9 aspek yang harus kita pahami terlebih dahulu. Apa sajakah itu? Yuk, kita kupas satu per satu hal tersebut. Kuda-Kuda Teknik yang paling dasar dari pencak silat adalah teknik kuda-kuda. Posisi teknik ini harus dikuasai betul oleh para praktisi dan pemain. Teknik ini adalah dengan berdiri dan siap menghadapi lawan. Kuda-kuda ini juga mempunyai beberapa jenis posisi atau sikap yang bisa anda pilih sesuai dengan kenyamanan anda pada saat melakukannya Kuda-Kuda Belakang Saat anda memilih kuda-kuda belakang artinya posisi harus menumpukan berat badan pada kaki belakang. Tumit kaki a